Masohi, 09 April 2025, YM. Ketua, YM Wakil Ketua, Para Hakim beserta seluruh Aparatur Sipil Negara mengikuti Bimbingan Teknis Layanan Disabilitas terutama bagi para Petugas PTSP pada Pengadilan Negeri Masohi yang dilaksanakan secara virtual oleh Narasumber Ibu Mien Rumlaklak sebagai Ketua Himpunan Disablitas Indonesia wilayah Maluku, menyampaikan tata cara dalam memberikan pelayanan bagi penyandang disablitas.

No comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *